Jumat, 22 Maret 2013

Bahaya Dehidrasi Dapat Menimbulkan Masalah Kesehatan

Obat Herbal Dehidrasi. Kekurangan cairan tubuh atau dehidrasi bisa menyebabkan sederetan keluhan, seperti penurunan stamina, hilangnya konsentrasi, pusing atau rasa mual. Orang-orang yang aktif berolahraga termasuk dalam kelompok yang rentan mengalami dehidrasi. Beberapa penyebab terjadinya dehidrasi pada orang yang aktif berolahraga adalah kurangnya asupan cairan, keluar keringat berlebihan, serta kebiasaan minum hanya pada saat haus. Anda yang bermasalah karena terkena dehidrasi kami sarankan segera atasi dan patikan Obat Herbal Dehidrasi dapat membantu meningkatkan akibat kekurangan cairan dalam tubuh. Obat herbal Ace Maxs minumn herbal kesehatan yang dapat membantu mengembalikan cairan yang hilang dalam tubuh.

Mengenal Jenis Dehidrasi


Ada tiga jenis utama dari dehidrasi: 
Hipotonik (terutama kehilangan elektrolit, natrium khususnya), hipertonik (terutama kehilangan air), dan isotonik (kehilangan air yang setara dan elektrolit). Pada manusia, jenis yang paling sering terlihat dari dehidrasi isotonik sejauh ini adalah (isonatraemic) dehidrasi yang efektif setara dengan hipovolemia, namun perbedaan dari dehidrasi isotonik hipotonik atau hipertonik dapat menjadi penting ketika mengobati orang yang mengalami dehidrasi.

Hipovolemia secara khusus penurunan volume plasma darah. Selanjutnya, hipovolemia mendefinisikan kekurangan air hanya dalam hal volume, bukan khusus air. Namun demikian, kondisi yang biasanya muncul secara bersamaan.

Fisiologis, penting untuk memahami dehidrasi bahwa, meskipun nama, tidak hanya berarti hilangnya air, seperti air dan zat terlarut (terutama natrium) yang biasanya hilang dalam jumlah yang hampir sama dengan bagaimana mereka ada dalam plasma darah.


Dehidrasi terjadi bila pengeluaran cairan tubuh lebih besar dibandingkan asupannya.
Kekurangan cairan biasanya menyebabkan kadar kalsium dalam darah meningkat.

Beberapa hal yang dapat menyebabkan terjadinya dehidrasi:

  • Muntah
  • Diare
  • Penggunaan diuretik (obat yang menyebabkan ginjal mengeluarkan sejumlah besar air dan garam)
  • Panas yang berlebihan
  • Demam
  • Berkurangnya asupan cairan karena berbagai alasan.

Penyakit tertentu seperti diabetes melitus (kencing manis), diabetes insipidus dan penyakit Addison dapat menyebabkan dehidrasi karena hilangnya cairan yang berlebihan.


Cara Mengatasi Dehidrasi



Untuk dehidrasi ringan, yang diperlukan hanya minum air putih biasa.
Tetapi jika terjadi kehilangan air dan elektrolit, garam juga harus diberikan, terutama natrium dan kalium.
Minuman yang diperjualbelikan (misalnya Gatorade), telah diracik sedemikian rupa untuk menggantikan garam (elektrolit) yang hilang setelah melakukan latihan berat.
Minuman ini juga bisa digunakan untuk mencegah dehidrasi atau untuk mengobati dehidrasi ringan.
Hal ini juga bisa diatasi dengan minum sejumlah cairan dan mengkonsumsi sedikit garam selama atau setelah latihan.
Orang-orang yang memiliki masalah jantung atau ginjal, harus terlebih dulu melakukan konsultasi dengan dokternya mengenai penggantian cairan yang aman sebelum melakukan latihan.

Bila tekanan darah sangat menurun sehingga terjadi syok, untuk mengatasinya biasanya diberikan larutan yang mengandung natrium klorida intravena.
Pada awalnya cairan intravena diberikan dengan cepat dan kemudian diperlambat sejalan dengan perbaikan keadaan fisik penderita. Namun kin hadir obat herbal dehidrasi Ace Maxs adalah solusi penyembuhan dan pengobatan yang dapat membantu mengatasi penderita dehidarasi secara cepat dan oftimal. Untuk informasi lebih lanjut bisa anda hubungi kami dinomor 081912792273 atau Klik Cara Pemesanan untuk informasi pemesanan lebih lengkap. Bisa anda ikuti pemesan melalui sms dengan format:


SMS OHAL,Nama, Alamat,Jumlah Pesanan Ke 081912792273Contoh :OHAL, Asri, Jl. Asri No. 4 Tasikmalaya, 4btl kirim ke 081912792273



Tidak ada komentar:

Posting Komentar